Orang Tua yang Bunuh Anaknya di Tambun Bekasi Jadi Tersangka, Langsung Ditahan
Kasus tragis terjadi di Tambun, Bekasi, di mana pasangan suami istri berinisial AZR (19) dan SD (22) ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus pembunuhan anak mereka sendiri. Bocah laki-laki berusia 3-4…